[# 1 organisasi (15 Agustus 2022)]
[# 1 balasdendam (15 Agustus 2022)]
[# 1 Shean (16 Agustus 2022)]
[# 1 Laga (17 Agustus 2022)]
"My precious flowers has been taken. Now I take revenges."
PERINGATAN: 18
Sinopsis
• Luffy Taran Costa
--------
Manusia keturunan Adam berusaha sekeras mungkin bertahan hidup layaknya orang awam dengan menutupi segala kekurangannya. Kasad hidupnya hanya ada dua. Membalaskan dendam dan mengenang bunga-bunga indahnya yang sudah direnggut paksa hingga ajal mempertemukan dengan mereka di nirwana.
• Sheanne Lawson
-------
Gadis naif begitu mendambakan kematian. Hidup perihnya membuat raga dan jiwanya terpuruk. Jika ada sebuah kesempatan hidup bahagia, dengan antusiasme tinggi ia ambil. Sayangnya, kesempatan hampir mustahil itu sulit diraihnya. Namun, Tuhan berkata lain dengan mempertemukannya kepada Luffy Taran Costa.
Dua orang dengan tujuan di dunia begitu kontras. Bisakah mereka berdua 'survive' untuk mencari tahu makna hidup semestinya? Akankah mereka menemukan kebahagiaannya tersendiri? Atau, salah satu dari mereka harus berkorban untuk yang lain?
TULISAN PERTAMA SERIES "BEAUTIFUL FLOWERS"
- Latar: Amerika dan beberapa tempat hasil imajinasi (fiksi)
- Alur: Campuran (perhatikan latar waktunya ini penting banget biar nggak bingung alurnya)