Jodoh Untuk Kaila
  • Reads 2,362,970
  • Votes 186,267
  • Parts 73
  • Reads 2,362,970
  • Votes 186,267
  • Parts 73
Complete, First published Sep 16, 2021
‼️CERITA LENGKAP‼️

[AL FATIH SERIES 1]



Kisah ini tentang Kaila seorang gadis 19 tahun yang diam-diam mengagumi seorang Gus di pondoknya, tapi apa mau dikata jika sosok dia bukanlah jodohnya melainkan jodoh sahabatnya. 

Lalu tak berselang lama ia mendapat kabar jika akan dijodohkan dengan salah seorang Gus yang tak lain adalah adik dari sosok dia yang pernah ia kagumi. 

Lalu apakah semua akan berakhir happy ending ataukah sad ending? Siapa yang tau?


START AWAL: 19 JANUARI 2022
HIATUS : 3 BULAN
START : 26 JUNI 2022
FINISH : 22 MEI 2023


🚫SAYA MEMANG MASIH AMATIR TAPI MOHON JANGAN MENCOLONG HASIL PEMIKIRAN SAYA🚫



Vector by @sy_nunik (Instagram)
Credits Chibi Permen Kapas by Dikawords Studio (Twitter)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Jodoh Untuk Kaila to your library and receive updates
or
#11religi
Content Guidelines
You may also like
A L G A R I S  (Selesai) by maryam367
48 parts Complete
[Tentang kepercayaan yang dimainkan] 17 [Tidak pornografi, tapi mengandung kata-kata yang tidak dianjurkan ditiru] Tidak revisi!! Typo, KBBI, PEUBI berantakan. Sudah kalah dari lomba dan malas ganti cover berlogo yang ini. Hehe :v # -1 in Spiritual (25/4/22) # - 1 in Ceritaanakmuda (27/4/22) # - 2 in Risa (27/4/22) # - 3 in Tenfiction (21/5/22) # - 2 in Getaran (04/12/22) # - 3 in Spritual (15/12/22) Jika ingin membaca kisah cowok pindah sana-sini agama hingga tak percaya adanya Tuhan, salah satunya ada di lapak ini. Tapi ingat! Dia melakukan dosa, maksiat dan kesalahan jangan bawa-bawa agama. Tidak bermaksud menyinggung pihak manapun yang bersangkutan. Bismillah, follow akun Author dahulu dan silakan membaca!! ~~~~~~~~~ Algaris, cowok berambut sebahu, ganteng, tinggi, datar dan tak acuh dengan suasana sekitar. ia yang sering bolos, melanggar aturan, tak suka diusik dan tak suka banyak komentar. Selain kategori 'badboy' Algaris juga banyak dijauhi oleh orang berpikiran terbuka karena pergaulannya yang sangat bebas. Bahkan tak segan melakukan hal kotor di sekolah. Awalnya semua harinya dilalui dengan abu-abu, hingga ia sengaja mencari masalah dengan siswi baru bernama Risa. Risa, mempunyai saudara tiri yang selalu membully dan menjelek-jelekkan Risa di sekolah sampai-sampai Risa selalu menerima cemooh dan tidak ada yang ingin berteman dengannya di sekolah baru ini kecuali Taya dan Qia yang note-nya anak pintar tapi bar-bar. ~~~~~~~~ "Gue tipe orang yang nggak suka ada perusak di rumah tangga orang, dasar ibu lo jalang!" sindir Algaris. "Ibu aku nggak salah, Ka, ibu aku orang baik." Risa mulai terisak karena menyangkut harga diri ibunya. "Nggak ada pelakor yang baik." Selain menghadapi Pio, di rumah dan di sekolah. Risa juga harus berurusan dengan Algaris. Membuat dirinya kadang lelah. ~~~~~~~ Peluk jauuuuh, salam sayang dari Maryam kang rebahan. Cover by : Edit Canva dan foto dari Pinterest
Aku Ingin Bahagia  by Yuyun_erlina
53 parts Ongoing
Ini tentang Nessa Diandra. Seorang gadis cantik yang masih berusia 17 tahun dan menjadi primadona di sekolah itu. Ia selebgram terkenal, seluruh sekolahan tahu siapa gadis yang bernama Nessa itu. Selain selebgram cantik, Nessa salah satu kebanggaan sekolah karena bakat yang ia miliki. Kehidupan Nessa nampak sempurna, tidak hanya di kelilingi kemewahan, namun di keliling orang-orang yang baik, keluarga yang baik, sahabat yang baik dan teman yang baik. Banyak orang yang iri dengan kehidupannya yang bergelimang harta dan disukai banyak orang. Penderitaannya bermula saat ia memutuskan untuk menginap di hotel. Kejadian buruk menimpanya, yang membuat nama baiknya tercemar, hal itu juga membuatnya diusir dari rumah. Dahulu ia orang yang disukai dan di sayangi namun tiba-tiba takdir berubah, ia menjadi dibenci oleh keluarga, bahkan sahabatnya dan teman-temannya pun menjauhinya. Nessa dipaksa kuat oleh keadaan, ia hamil saat usianya masih 17 tahun, kesedihannya semakin bertambah saat ia tahu bahwa dirinya sedang hamil. Ia tidak pernah menyangka, kehidupannya berubah seketika. Ia merasa dunianya hancur, ia ingin menyerah ... Ia merasa tidak sanggup lagi melanjutkannya. Nessa si gadis yang memiliki sifat manja harus melewati ujian yang berat. Dahulu, ia yang paling disayang tiba-tiba berubah menjadi orang yang paling dibenci. Mampukah ia melewati ujian hidupnya? "Rasanya aku ingin menghilang saja dari dunia ini, seolah-olah aku tidak pernah ada di kehidupan mereka"
Terpaksa Nikah SMA ( Tamat) Ada Di Dreame Dlm Versi Beda by the_winer
80 parts Complete
Judul Sebelumnya [BECAUSE ACCIDENT] [TAHAP REVISI] Cerita ini tak terduga loh☡ alurnya bisa membuat kalian terkejut☺ cerita klasik yang bikin kamu penasaran tentunya😉 kalo tidak percaya sini buktikan sendiri❗ FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA😉 Part awal mungkin membosankan tapi setelahnya seru😉❗ Star 13 Desember 2020⚘ Marriage life👀 "KELUAR KAMU DARI RUMAH SAYA!" bentak seorang pria paru baya menatap nyalang kearah putrinya. Gadis itu menangis histeris air mata tak henti-hentinya keluar membasahi pipi putihnya yang memerah menahan tangis sedari tadi. "Maafin Mila Ayah, in-ini bukan kemauan Mila hiks.. hiks.." "SAYA TIDAK MAU NAMA BAIK KELUAGA SAYA TERCORENG, SAYA TIDAK PERNAH MEMILIKI ANAK TAK TAU MALU SEPERTI KAMU. SEBELUM KESABARAN SAYA HABIS LEBIH BAIK KAMU PERGI SEKARANG" tunjuk pria itu kepada gadis yang sedari tadi menangis histeris di bawah kakinya. Gadis itu menatap seorang wanita paru baya yang dari tadi diam sambil menangis. Wanita itu syok mendengar kabar bahwa anak semata wayangnya tengah mengandung padahal putrinya itu masih bersekolah dan tak pernah terlihat dekat dengan lelaki manapun. Orang tua mana yang tak akan kecewa bila anaknya melakukan hal menjijikan seperti itu. "Ma, dengerin Mila mah. Mila gak salah in-ini kesalahan hiks..hiks.." Ia menunduk dalam, air matanya menetes membasahi keramik mermer yang terpasang indah di bawahnya. "Mau membela diri lagi!,sekarang juga angkat kakimu dari rumah saya Cepat!" [Karya Pindah Ke: Joylada, GO novel, Good novel, hot buku, Innovel/ Dreame] Rak 1 in# fiksi remaja Rak 1 in# Chiklik Rak 2 in# Marriage Rak 2 in# sahabat Rak 1 in# Fiksi pengemar Rak 1 in# Broken heart Rak 4 in# teenlit Rak 4 in# badromance
CAPTAIN TO JANNAH by Nisaulzakiyah_
36 parts Ongoing
"Manusia saling bertemu bukan karena kebetulan, melainkan karena Allah lah yang mempertemukan." -Rashdan Zayyan Al-Fatih- "Hati yang memang ditakdirkan bersama, tidak akan ada cela baginya untuk berpisah." -Zayna Azzura Alesha- Bagaimana jadinya, jika seorang pria yang taat agama harus menikahi gadis begajulan yang berani beraninya kabur di hari pernikahannya. Kisah ini tentang Captain pilot bernama Rashdan Zayyan Al-Fatih, seorang captain berakhlak baik, taat agama, seorang hafidz qur'an dan selalu menjadi idaman ibu ibu pengajian. Tetapi takdir Allah benar benar tidak bisa ditebak, Zayyan justru dipertemukan dengan gadis liar seperti Zayna Azzura Alesha bahkan bukan hanya bertemu, melainkan bersatu dalam sebuah akad yang dihadiri penghulu. Namun kisah mereka tidak terlalu buruk, ada banyak hal baik yang dapat dijadikan pelajaran dari kisah dua sejoli ini. Karena penulis menulis cerita ini bukan hanya untuk hiburan semata melainkan juga untuk memberi manfaat bagi para pembaca. Simak selengkapnya dalam cerita ini ⚠️MENGANDUNG ADEGAN BAPER⚠️ ⚠️ FOLLOW SEBELUM BACA⚠️ 📌 DILARANG PROMO YA, KARENA INI BUKAN LAPAK PROMOSI, TERIMA KASIH😊 ⚠️ SEBELUM MEMBACA CERITA INI, DIHARAPKAN AGAR MENDAHULUKAN IBADAH ⚠️ KARYA INI MURNI DARI PEMIKIRAN PENULIS, DENGAN SEDIKIT REFERENSI DARI GOOGLE, BEBERAPA BUKU FIQIH ISLAM, AL-QUR'AN DAN HADITS ⚠️ DILARANG PLAGIAT! ⚠️ KOMENTAR LAH YANG BAIK BAIK, JIKA INGIN MEMBERI SARAN MAUPUN KRITIK SILAHKAN! ASAL TIDAK MELANGGAR ATURAN ⚠️ MAAF JIKA TERDAPAT KESAMAAN TOKOH, ALUR MAUPUN LATAR KARENA ITU ADALAH FAKTOR KETIDAK SENGAJAAN🙏🏻 Follow ig author : @__matchabliss Bismillah, tahun ini dipinang penerbit Akad (Aamiin)
You may also like
Slide 1 of 20
Captain cover
Teruntukmu Letnan [NEW] cover
Assalamualaikum My Destiny (END & LENGKAP) cover
SYIFA (Lagi Revisi Nih!) cover
Ra.Sa (SUDAH TERBIT) cover
A L G A R I S  (Selesai) cover
Bucin Versi Darfan  cover
Hanna [SELESAI]  cover
Ijbar [Selesai] cover
Aku Ingin Bahagia  cover
Terpaksa Nikah SMA ( Tamat) Ada Di Dreame Dlm Versi Beda cover
Unpredictable Husband cover
Zenith (End) cover
Cinta Setelah Akad (Sudah Terbit)  cover
Family Gaje II - After Baby [ End  ] cover
Mas Santri My Husband (END)  cover
Perjodohan Tidak Seindah Bayangan [END] cover
Hidden Wound : People with Mental Disorders cover
KINZA [END] cover
CAPTAIN TO JANNAH cover

Captain

77 parts Complete

Menceritakan tentang seorang pilot yang sangat mencintai pekerjaannnya tapi pilot tersebut mempunyai masa lalu yang sangat menyakitkan. Hingga dia bertemu dengan seseorang yang mengubah warna hidupnya. Akankah sang pilot bisa membuka hatinya kembali?