Ada masanya kita hanya butuh diam. Tidak bicara apapun, tidak bicara dengan siapapun. Cukup direnungkan dalam-dalam. Kemudian kita akhirnya paham banyak hal.
KAMU SEDANG MEMBACA
Serpihan Kata
PoetryHanya sebuah coretanku diwaktu senggang. Start : 18 April 2020 End : - Cover by : violetnyaV
14
Ada masanya kita hanya butuh diam. Tidak bicara apapun, tidak bicara dengan siapapun. Cukup direnungkan dalam-dalam. Kemudian kita akhirnya paham banyak hal.