Lompat ke isi

Xiaomucheng

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Permaisuri Xiao Mu Cheng
Xiàomùchéng Huánghòu
Permaisuri Dinasti Qing
BerkuasaTidak pernah bertakhta. Gelar permaisuri diberikan secara anumerta.
PendahuluPermaisuri Xiao He Rui
PenerusPermaisuri Xiao Shen Cheng
Kelahiran1781
Kematian17 Februari 1808
Kota Terlarang, Beijing, Republik Rakyat Tiongkok
Pemakaman22 September 1827
Pemakaman Qing Timur (1827–1835)
Pemakaman Qing Barat (1835–sekarang)
PasanganMinning, Kaisar Daoguang
Nama anumerta
Permaisuri Xiaomu Wenhou Zhuangsu Duancheng Kehui Kuanqin Futian Yusheng Cheng
(孝穆溫厚莊肅端誠恪惠寬欽孚天裕聖成皇后)
WangsaNiohuru (kelahiran)
Aisin Gioro (pernikahan)
AyahBuyandalai
Xiaomucheng
Nama Tionghoa
Hanzi: 孝穆成皇后
Lady Niuhuru
Hanzi tradisional: 鈕祜祿氏
Hanzi sederhana: 钮祜禄氏
Nama Manchu
Manchu: ᡥᡳᠶᠣᠣᡧᡠᠩᡤᠠ ᠴᡳᠪᠰᡠᠩᡤᠣ ᡧᠠᠩᡤᠠᠨ ᡥᡡᠸᠠᠩᡥᡝᠣ

Permaisuri Xiao Mu Cheng (1781-1808) merupakan istri pertama Kaisar Daoguang dari Dinasti Qing.

Permaisuri Xiao Mu Cheng merupakan seorang wanita Manchu yang berasal dari klan Niuhuru, yang berada di bawah Spanduk Kuning Perbatasan.[1]

Nama panggilannya tidak diketahui. Ayahanda Nyonya Niuhuru adalah Buyandalai (布顏達賚), seorang Adipati Kelas Ketiga (三等公) yang bekerja sebagai Menteri Perpajakan (戶部尚書).

Riwayat Hidup

[sunting | sunting sumber]

Sangat sedikit informasi yang menceritakan kehidupan Permaisuri Xiao Mu Cheng. Ia pertama kali disebutkan pada tahun 1796 ketika menikah dengan Mianning dan menjadi istri utamanya. Dia tidak memiliki keturunan.

Permaisuri Utama Niuhuru meninggal pada tahun 1808 dan dimakamkan di Pemakaman Qing Timur.

Ketika Mianning naik tahta pada tahun 1820 sebagai Kaisar Daoguang, ia memberikan gelar anumerta Permaisuri Xiao Mu.

Kaisar Xianfeng menambahkan kata -Cheng sebagai penanda bahwa Permaisuri Xiao Mu adalah istri Kaisar Daoguang. Gelarnya menjadi Permaisuri Xiao Mu Cheng

Pemindahan Makam

[sunting | sunting sumber]

Pada tahun 1828 terjadi kebocoran di Pemakaman Qing Timur, yang menyebabkan banjir. Pada tahun berikutnya, peti Nyonya Niohuru dipindahkan sementara ke Baohua Ravine Hall (寶華峪正殿). Pada tahun 1835 petinya dipindahkan ke Mauseleum Muling Pemakaman Qing Barat, Hebei.

Semasa Hidup

  • 22 Desember 1796
    • Permaisuri Utama
      (Hanzi: 嫡 福晉, pinyin: Dí fújìn), gelar permaisuri menandakan dia merupakan istri utama pangeran kekaisaran (permaisuri pangeran).

Diberikan Secara Anumerta

  • 1820
    • Permaisuri Xiao Mu
      (Hanzi: 孝穆皇后, pinyin: Xiàomù Huánghòu), diberikan oleh Kaisar Daoguang.
  • 26 Oktober 1850
    • Permaisuri Xiaomu Wenhou Zhuangsu Duancheng Kehui Kuanqin Futian Yusheng Cheng
      (Hanzi: 孝穆溫厚莊肅端誠恪惠寬欽孚天裕聖成皇后), diberikan oleh Kaisar Xianfeng.

Lihat Pula

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ The draft history of the Qing Dynasty 《清史稿 卷一百六十七 表七》 states that her family belonged to this banner.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
Xiaomucheng
Wangsa Aisin-Gioro (1636-1912)
Meninggal: 1808
Keluarga Aisin Gioro
Didahului oleh:
Permaisuri Xiao He Rui
Permaisuri Tiongkok
Gelar anumerta
Diteruskan oleh:
Permaisuri Xiao Shen Cheng