Tom Gibson
Tampilan
Tom Gibson | |
---|---|
Lahir | Boston, Massachusetts, Amerika Serikat | 1 September 1888
Meninggal | 6 Desember 1950 Burbank, California, Amerika Serikat | (umur 62)
Pekerjaan | Penulis naskah Sutradara |
Tahun aktif | 1915-1946 |
Tom Gibson (1 September 1888 – 6 Desember 1950) adalah seorang penulis naskah dan sutradara Amerika Serikat. Ia menulis untuk lebih dari 70 film antara 1915 dan 1946. Ia juga menyutradarai 16 film antara 1923 dan 1937. Ia lahir di Boston, Massachusetts dan meninggal di Burbank, California.
Filmografi pilihan
[sunting | sunting sumber]- Bull's Eye (1917)
- The Midnight Man (1917)
- High Speed (1917)
- Wolves of the Street (1920)
- Paying the Limit (1924)
- Getting Her Man (1924)
- West of Arizona (1925)
- Lightning Reporter (1926)
- Kid Boots (1926)
- The Climbers (1927)
- Thus is Life (1930)
- The Great Adventures of Wild Bill Hickok (1938)
- Covered Wagon Trails (1940)
- Wild Horse Range (1940)
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Tom Gibson di IMDb (dalam bahasa Inggris)