Lompat ke isi

Tinospora

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Tinospora
Tinospora smilacina
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Kerajaan: Plantae
Klad: Tracheophyta
Klad: Angiospermae
Klad: Eudikotil
Ordo: Ranunculales
Famili: Menispermaceae
Genus: Tinospora
Miers
Spesies

Lihat teks

Tinospora adalah genus tumbuhan yang berisi Tiga puluh empat spesies diakui.[1] Spesies umumnya menurunkan akar udara panjang dari pohon inang. Mereka memiliki kulit kayu gabus atau tipis. Mereka ditemukan di daerah tropis dan sub-tropis di Asia, Afrika dan Australia.[2] Spesies anggotanya yang paling umum adalah T. cordifolia (brotowali).

Daftar Spesies[1]

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b "Tinospora". Plants of the World Online. Royal Botanic Gardens, Kew. 2021. Diakses tanggal 15 April 2021. 
  2. ^ Chi, S.; She, G.; Han, D.; Wang, W.; Liu, Z.; Liu, B. (2016). "Genus Tinospora: ethnopharmacology, phytochemistry, and pharmacology". Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine. 2016: 1–32. doi:10.1155/2016/9232593alt=Dapat diakses gratis. PMC 5018348alt=Dapat diakses gratis. PMID 27648105.