The Showdown (film 2011)
Tampilan
The Showdown | |
---|---|
Nama lain | |
Hangul | 혈투 |
Hanja | 血鬪 |
Alih Aksara yang Disempurnakan | Hyeoltu |
McCune–Reischauer | Hyŏlt‘u |
Sutradara | Park Hoon-jung |
Produser | Kim Soo-jin Yun In-beom Lee Keun-ok |
Ditulis oleh | Park Hoon-jung |
Pemeran | Park Hee-soon Jin Goo Ko Chang-seok |
Penata musik | Won Il |
Sinematografer | Kim Young-ho |
Penyunting | Shin Min-kyung |
Distributor | Sidus FNH |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 111 menit |
Negara | Korea Selatan |
Bahasa | Korea |
Pendapatan kotor | US$302,703[1] |
The Showdown (Hangul: 혈투; RR: Hyeoltu; MR: Hyŏlt‘u) adalah film Korea Selatan tahun 2011.
Alur
[sunting | sunting sumber]Pada tahun ke-11 pemerintahan Gwanghaegun, Manchu menyerang Joseon dan tentara Joseon memutuskan untuk membantu Ming Tiongkok berperang melawan Manchu. Di tengah Manchuria, tiga tentara Korea yang nyaris tidak selamat terpojok oleh pasukan Manchu dan harus bertempur dalam pertempuran berdarah.[2]
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Park Hee-soon: Heon-myung
- Jin Goo: Do-young
- Ko Chang-seok: Du-soo
- Kim Kap-soo: No-shin
- Jang Hee-jin: Seo-hyun
- Jeon Kuk-hwan: Dang-soo
- Choi Il-hwa: Ayah Do-young
- Lee Jong-su
- Kim Hyeong-jong
- Jung Young-ki
- Ki Se-hyung
- Kim Young-hoon sebagai Tentara biru 2
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "The Showdown (2011)". www.koreanfilm.or.kr.
- ^ Kwon, Mee-yoo (24 February 2011). "Showdown stylish, yet flawed". The Korea Times. Diakses tanggal 2012-11-18.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- https://web.archive.org/web/20120525045717/http://www.showdown2011.co.kr/
- (Inggris) The Showdown di HanCinema
- The Showdown di Korean Movie Database
- The Showdown di IMDb (dalam bahasa Inggris)