Lompat ke isi

Prakash Jha

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Prakash Jha
Prakash Jha dengan Deepika Padukone pengumuman pers film Aarakshan. 2010
Lahir27 Februari 1952 (umur 72)
Champaran Barat, Bihar, India
PekerjaanProduser, Sutradara, Penulis naskah, Pemeran
Tahun aktif1976-sekarang
Suami/istriDeepti Naval (1985-1989)
AnakDisha Jha
Situs webPrakash Jha Productions
IMDB: nm0422552 Allocine: 199890 Allmovie: p96050 Modifica els identificadors a Wikidata

Prakash Jha (lahir 27 Februari 1952) adalah seorang produser, pemeran, sutradara dan penulis naskah asal India, yang kebanyakan dikenal untuk film-film politik dan sosio-politiknya seperti Damul (1984), Mrityudand (1997), Gangaajal (2003), Apaharan (2005), termasuk film-film hit multi-bintang Raajneeti (2010), Aarakshan (2011) Chakravyuh (2012), dan Satyagraha (2013). Ia juga merupakan pembuat dokumenter-dokumenter pemenang Penghargaan Film Nasional seperti Faces After The Storm (1984) dan Sonal (2002).

Ia menjalankan sebuah perusahaan produksi, Prakash Jha Productions.[1] Ia juga memiliki P&M Mall di Patna dan P&M Hi-Tech Mall yang baru dibangun di Jamshedpur.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]