Paul Klebnikov
Tampilan
Paul Klebnikov (3 Juni 1963 – 9 Juli 2004) adalah jurnalis warga negara Amerika Serikat dari keturunan Rusia. Ia bergabung dengan majalah Forbes pada tahun 1989 dan menjadi editor pertama untuk Forbes edisi Rusia ketika diluncurkan pada April 2004. Ia ditembak mati di jalanan kota Moskwa pada 9 Juli 2004. Kematiannya ini diduga keras berkaitan dengan tulisan-tulisannya yang sering kali menyoroti masalah korupsi di Rusia.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- (Inggris) The Economist obituary
- (Inggris) "Transition: Paul Klebnikov" - Newsweek (July 19, 2004 issue) Diarsipkan 2007-03-13 di Wayback Machine.
- (Inggris) "Forbes' Russian Editor Klebnikov Shot Dead Near Moscow Office" - Bloomberg, July 10, 2004
- (Inggris) "Moscow elite 'linked to editor's murder'" - Guardian Unlimited - July 12, 2004
- (Inggris) Forbes Russia Editor Murdered In Moscow - (Forbes.com) Statement by Steve Forbes on Paul's murder Diarsipkan 2006-12-12 di Wayback Machine.
- (Inggris) Prosecutors identify alleged mastermind in Klebnikov murder - IFEX Diarsipkan 2007-03-11 di Wayback Machine.
- (Inggris) Project Klebnikov