Orang Sisilia
Tampilan
Daerah dengan populasi signifikan | |
---|---|
Sisilia (penduduk Sisilia) | 4.833.705[1] |
Amerika Serikat (keturunan Sisilia) | ≈6.510.000[2][3] |
Australia (keturunan Sisilia) | 200.000[4] |
Bahasa | |
Sisilia • Gallo-Sisilia • Italia | |
Agama | |
Katolik Roma (ritus Latin dan Bizantin) Minoritas: Ortodoks Yunani | |
Kelompok etnik terkait | |
Italia, Yunani, Malta |
Orang Sisilia (Siciliani) adalah kelompok etnik berbahasa Roman yang berasal dari pulau Sisilia, pulau terbesar di Laut Mediterania, juga daerah otonom terbesar dan terpadat di Italia.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Popolazione Sicilia (2001-2020) Grafici su dati ISTAT". www.tuttitalia.it.
- ^ "Table 1. First, Second, and Total Responses to the Ancestry Question by Detailed Ancestry" (PDF). www.census.gov.
- ^ Salerno, Vincenzo. "Diaspora - Sicilians Outside Italy". best of sicily. Diakses tanggal 30 March 2023.
- ^ "Archived copy" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 23 June 2022. Diakses tanggal 7 December 2016.