Omar Elabdellaoui
Tampilan
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Tanggal lahir | 5 Desember 1991 | ||
Tempat lahir | Oslo, Norwegia | ||
Posisi bermain | Gelandang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini |
Hull City (pinjaman dari Olympiacos) | ||
Nomor | 14 | ||
Karier junior | |||
Skeid | |||
2008–2011 | Manchester City | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2011–2013 | Manchester City | 0 | (0) |
2011 | → Strømsgodset (pinjaman) | 12 | (2) |
2012 | → Feyenoord (pinjaman) | 5 | (0) |
2013 | → Eintracht Braunschweig (pinjaman) | 14 | (0) |
2013–2014 | Eintracht Braunschweig | 29 | (1) |
2014– | Olympiacos | 47 | (3) |
2017– | → Hull City (pinjaman) | 5 | (0) |
Tim nasional‡ | |||
2008 | Norwegia U-17 | 8 | (1) |
2009–2010 | Norwegia U-19 | 11 | (1) |
2010–2013 | Norwegia U-21 | 8 | (1) |
2012–2013 | Norwegia U-23 | 1 | (1) |
2013– | Norwegia[1] | 23 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 20:48, 25 February 2017 (UTC) ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 14 November 2016 |
Omar Elabdellaoui (lahir 5 Desember 1991) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Norwegia yang bermain untuk klub Hull City sebagai pemain pinjaman dari Olympiacos biasa bermain pada posisi gelandang.
Elabdellaoui memulai karier juniornya di klub Skeid dan Manchester City kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut, yang meminjamkannya ke Strømsgodset pada tahun 2011 dan ke Feyenoord pada tahun 2012.[2][3]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ (Inggris) Omar Elabdellaoui pada situs web National-Football-Teams.com
- ^ "Akkoord over komst Elabdellaoui naar Feyenoord" (dalam bahasa Dutch). FR 12. 20 June 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-06-24. Diakses tanggal 21 June 2012.
- ^ "Norsk unggutt takket ja til Manchester City". vg.no (dalam bahasa Norwegian). Verdens Gang. 16 June 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-02-23. Diakses tanggal 18 June 2012.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- "Profil Ruud Vormer". Voetbal International. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-07-16. Diakses tanggal 2012-11-29.