Lompat ke isi

Neil Zaza

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Neil Zaza
Zaza dalam konser, 2009
Zaza dalam konser, 2009
Informasi latar belakang
AsalCleveland, Ohio
Amerika Srikat
GenreMusik klasik, Rock Instrumental, Metal Neo-klasik
PekerjaanMusisi, Penulis lagu, Produser rekaman
InstrumenGitar
Tahun aktif1987 - Sekarang
LabelMelodik Records, Neil Zaza.
Situs webwww.neilzaza.com

Neil Zaza adalah seorang gitaris beraliran instrumental melodik, ia dikenal karena keakurasian teknik gitarnya serta pengadaptasiannya terhadap karya-karya Johann Sebastian Bach dan Mozart kedalam bentuk aliran Neo-klasikal, melodik, dan instumentasi gitar.

Diskografi

[sunting | sunting sumber]

Bersama ZAZA

[sunting | sunting sumber]
  • Just Get It (1989)
  • Party With The Big Boys (1991)

Album Solo

[sunting | sunting sumber]

Album Live

[sunting | sunting sumber]

Album Kompilasi

[sunting | sunting sumber]
  • Rewind: The Definitive Collection (2005)

Kolaborasi

[sunting | sunting sumber]
  • Ten Zen Men Project (1997) - Guitar, Producer
  • Lords of Karma: A Tribute To Vai/Satriani (2002) - Guitar
  • Warmth In The Wilderness: A Tribute To Jason Becker (2002) - Guitar
  • Guitar Center Volume 1 (2004) - Guitar
  • Mistheria -Messenger Of The Gods (2004) - Guitars on track 2
  • Guitarists 4 The Kids (2006) - Guitar
  • JRZ System - Cosmic String Theory (2008) - Guitar

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]