Kongres Partai Komunis Rusia VII (Bolshevik)
Tampilan
Kongres (luar biasa) PBSDRb (Partai Buruh Sosial Demokrat Rusia) ke-7, yang juga dikenal sebagai Kongres ke-7 Luar Biasa PKR(b) (Partai Komunis Rusia (Bolshevik)), diadakan antara 6–8 Maret 1918. Pada kongres tersebut, Bolshevik mengubah nama partai tersebut dengan memasukkan kata "Komunis".
Kongres tersebut adalah kongres pertama Bolshevik setelah mereka meraih kekuasaan dalam Revolusi Oktober. Kongres tersebut diadakan di Istana Taurida, Petrograd (St. Petersburg) dalam sesi luar biasa untuk mewujudkan traktat perdamaian dengan Jerman untuk mengakhiri Perang Dunia I yang diwujudkan dalam Traktat Brest-Litovsk pada bulan Maret.
47 delegasi berkuasa penuh dan 59 delegasi konsultatif mewakili sekitar 17,000 anggota Partai.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Speeches by Lenin at the Extraordinary Seventh Congress of the R.C.P.(B.), Collected Works, Progress Publishers, Moscow, Volume 27, 1972, pages 85–158
Referensi
[sunting | sunting sumber]- "Seventh Congress of the Russian Communist Party. Verbatim Report. 6–8 Maret 1918" (1923)