Jiahu
Tampilan
Jiahu (Hanzi: 賈湖; Pinyin: Jiǎhú) adalah situs suatu pemukiman neolitik di Sungai Kuning yang berpusat di dataran tengah Cina kuno, Provinsi Henan saat ini. Arkeolog menganggap situs ini merupakan salah satu contoh paling tua dari kebudayaan Peiligang. Didiami antara 7000 SM sampai 5800 SM, situs ini belakangan digenangi banjir dan ditinggalkan penduduknya. Pemukiman Jiahu dikelilingi suatu parit dan meliputi wilayah seluas 55.000 meter persegi. Ditemukan oleh Zhu Zhi pada 1962, ekskavasi besar-besaran situs ini tidak dilakukan hingga beberapa lama. Sebagian besar situs masih belum diekskavasi.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Lee Yuan-Yuan and Shen, Sinyan. Chinese Musical Instruments (Chinese Music Monograph Series). 1999. Chinese Music Society of North America Press. ISBN 1-880464-03-9
- Liu, Li. The Chinese Neolithic: Trajectories to Early States, ISBN 0-521-81184-8
- Zhang, J., Xinghua Xiao, and Yun Kuen Lee, 2004, The early development of music. Analysis of the Jiahu bone flutes. Antiquity 78(302): 769-779.
- Xueqin, L., Harbottle, G., Zhang, J. and Wang, C., 2003, The earliest writing? Sign use in the seventh millennium BC at Jiahu, Henan Province, China. Antiquity 77(295): 31-45.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Introduction to Jiahu site at The Metropolitan Museum of Art
- 9,000 Year Old Chinese Flutes
- Bone flute found in China at 9,000-year-old Neolithic site
- Ancient brew discovered in China
- BBC on tortoise shells discovered in China
- UPenn Analysis of Alcohol Fermentation Diarsipkan 2009-02-19 di Wayback Machine.
- Neolithic rice cultivation Diarsipkan 2005-02-26 di Wayback Machine.
- New Archaeological Discoveries and Researches in 2004 - New achievements in botanic archaeology in China Diarsipkan 2011-05-12 di Wayback Machine.