Lompat ke isi

Hell is for Heroes (film)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Hell Is for Heroes (film))
Hell Is for Heroes
SutradaraDon Siegel
ProduserHenry Blanke
Ditulis olehRichard Carr & Robert Pirosh
PemeranSteve McQueen
Bobby Darin
Fess Parker
James Coburn
Bob Newhart
Nick Adams
Penata musikLeonard Rosenman
SinematograferHarold Lipstein
PenyuntingHoward A. Smith
DistributorParamount Pictures
Tanggal rilis
  • 26 Juni 1962 (1962-06-26)
Durasi90 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Hell Is for Heroes adalah sebuah film perang Amerika Serikat tahun 1962 yang disutradarai oleh Don Siegel dan dibintangi oleh Steve McQueen. Film tersebut mengisahkan cerita skuat prajurit AS dari Divisi Infanteri ke-95 yang, pada musim gugur 1944, harus bertahan di kawasan Jerman selama sekitar 48 jam di sepanjang Garis Siegfried sampai bala bantuan datang.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]