Lompat ke isi

Hari Susu Sedunia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hari Susu Sedunia
Nama resmiWorld Milk Day
MaknaMengangkat isu akan pentingnya susu sebagai makanan pokok
Tanggal1 Juni
SelanjutnyaParameter salah (harus 1 — 12) 2024-06-01 (2024-06-01-1 Juni 2024)
Pidato peringatan Hari Susu Sedunia di India

Hari Susu Sedunia merupakan hari perayaan untuk memperingati akan pentingnya susu sebagai menu makanan global[1] dan memberikan kesempatan untuk mengangkat isu mengenai aktivitas yang berhubungan dengan industri susu. Hari perayaan yang mulai diperingati sejak tahun 2001 dan dirayakan setiap tanggal 1 Juni ini dibentuk oleh FAO dari PBB.[2]

Hari Susu Sedunia dibentuk oleh FAO pada tahun 2001. Mereka memilih tanggal 1 Juni sebagai hari perayaan ini karena sebagian besar telah merayakan hari susu pada tanggal tersebut selama beberapa tahun.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ SureshikaThilakarathna. "Today is World Milk Day". news.lk (dalam bahasa bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-02-04. Diakses tanggal 22 Juni 2016. 
  2. ^ "EST: 15th World Milk Day". fao.org (dalam bahasa bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-10-07. Diakses tanggal 22 Juni 2016. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]