Dataran garam
Tampilan
(Dialihkan dari Dataran Garam)
Dataran Garam atau danau garam (kadang-kadang juga disebut gurun garam) adalah danau dengan permukaan sedimen yang terdiri klorida, sulfat, nitrat dan borat. Dataran Garam terbentuk dari akibat penguapan yang tinggi dalam jangka panjang.
Beberapa Dataran Garam yang terbesar di dunia antara lain:
- Salar de Uyuni (Bolivia, 10 582 km²);[1]
- Salinas Grandes (Argentina, 6000 km²);
- Etosha Pan (Namibia, 4800 km²);[2]
- Salar de Atacama (Chili, 3000 km²);
- Salar de Coipasa (Bolivia, 2218 km²);
- Salar de Arizaro (Argentina, 1600 km²);[3]
- Salar del Hombre Muerto (Argentina, 660 km²);
- Salar Antofalla (Argentina, 500 km²);
- Empex Salar (Bolivia, 483 km²);
- Bonneville Salt Flats (Amerika Serikat, 260 km²)
Catatan dan rujukan
[sunting | sunting sumber]- ^ "Uyuni Salt Flat | salt flat, Bolivia". Encyclopedia Britannica.
- ^ "Etosha Pan | salt pan, Namibia". Encyclopedia Britannica.
- ^ "SEGEMAR (Sistema Geológico Minero Argentino) "Sales". Publicación técnica SEGEMAR – UNSAM Nº 9 – Diciembre 2003 – ISSN 0329-5230 – Dic. 2003." (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2014-10-06. Diakses tanggal 2013-06-28.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Dataran Garam.