Lompat ke isi

Cyril Meir Scott

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infobox orangCyril Meir Scott

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran27 September 1879 Edit nilai pada Wikidata
Cheshire Edit nilai pada Wikidata
Kematian31 Desember 1970 Edit nilai pada Wikidata (91 tahun)
Eastbourne, East Sussex Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
PendidikanHoch Conservatory (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
SpesialisasiOpera, simfoni dan Musik kamar Edit nilai pada Wikidata
Pekerjaankomponis, penulis, filsuf, pianis, koreografer, penyair Edit nilai pada Wikidata
Periode aktif1905 Edit nilai pada Wikidata –
Murid dariIwan Knorr (mul) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
InstrumenPiano Edit nilai pada Wikidata
Karya kreatif
Karya terkenal
Keluarga
Pasangan nikahR. Allatini (en) Terjemahkan (1921–1939) Edit nilai pada Wikidata

Spotify: 23r4muZmoiPOorfIXtW4MG Musicbrainz: 64be8ba0-828e-4cfe-b02f-c564da1c33fa Discogs: 985047 IMSLP: Category:Scott,_Cyril Allmusic: mn0000576061 Modifica els identificadors a Wikidata


Cyril Meir Scott (27 September 1879 - 31 Desember 1970) adalah seorang komposer, penulis, dan penyair asal Inggris.[1] Scott lahir di Oxton, Cheshire. Ia merupakan anak dari pasangan Henry Scott (1843-1918), seorang sarjana berkebangsaan Yunani dan Ibrani, dan Mary Scott (née Griffiths), seorang pianis amatir.[2] Dia menunjukkan bakat di dunia musik sejak usia dini lalu didaftarkan ke Conservatory Hoch di Frankfurt, Jerman untuk mempelajari piano pada tahun 1892 pada usia 12.[2] Ia belajar dengan Iwan Knorr yang merupakan bagian dari Grup Frankfurt, suatu perkumpulan komposer yang belajar di Hoch Conservatory pada akhir 1890.[1] Ia membuat Simfoni pertamanya (dibantu temannya Stefan George, penyair besar Jerman) ketika Ia baru berusia dua puluh tahun.[1]

Pada tahun 1902 ia bertemu dengan pianis Evelyn Suart, seseorang yang memiliki hubungan artistik yang panjang dengannya.[3] Evelyn mengasah bakat musik Cyril, dan memperkenalkan Cyril dengan penerbitnya, Elkin, dimana mereka bekerja sama hingga akhir hayatnya.[3] Evelyn Suart juga merupakan seorang ilmuan kristen yang membuat Scott tertarik pada dunia metafisika.[3] Scott mendedikasikan Scherzo Op. 25 untuk Evelyn Suart.[3][2]

  1. ^ a b c Shadily, Hassan.Ensiklopedia Indonesia. Jakarta:Ichtiar Baru Van Hoeve.
  2. ^ a b c Leslie De’Ath, Cyril Scott as Composer, Pianist and Author
  3. ^ a b c d Arthur Eaglefield Hull. Cyril Scott, Composer, Poet and Philosopher ("Library of Music and Musicians", London: K. Paul, Trench, Trubner, 1919).