Corriere della Sera
Tampilan
La libertà delle idee ("Kebebasan gagasan") | |
Tipe | Surat kabar harian |
---|---|
Format | Berliner |
Pemilik | RCS MediaGroup |
Pendiri | Eugenio Torelli Viollier |
Pengatur redaksi, dan desain | Luciano Fontana |
Didirikan | 15 Maret 1876 |
Pandangan politik | Liberalisme, sentrisme |
Bahasa | Italia |
Pusat | Milan, Italia |
Sirkulasi surat kabar | 206.874 (Cetak, 2018) 170.000 (Digital, 2019) |
Surat kabar saudari | La Gazzetta dello Sport |
ISSN | 1120-4982 |
Situs web | www |
Corriere della Sera (pelafalan dalam bahasa Italia: [korˈrjɛːre della ˈseːra]; bahasa Inggris: "Evening Courier") adalah sebuah surat kabar harian Italia yang terbit di Milan dengan rata-rata peredaran harian 410.242 salinan pada Desember 2015.[1] Mula-mula terbit pada 5 Maret 1876, Corriere della Sera adalah salah satu surat kabar tertua dan paling banyak dibaca di Italia.
Menurut sebuah laporan yang dikeluarkan Reuters Institute for the Study of Journalism dan Universitas Oxford pada tahun 2021, Corriere della Sera merupakan salah satu media yang paling dipercaya masyarakat Italia dengan skor kepercayaan mencapai 68%.[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Circulation data Accertamenti Diffusione Stampa
- ^ "Digital Media Reports 2021 - Italy". Reuters Institute for the Study of Journalism, University of Oxford. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-03. Diakses tanggal 28 Oktober 2021.
Bacaan tambahan
[sunting | sunting sumber]- Merrill, John C. and Harold A. Fisher (1980). The world's great dailies: profiles of fifty newspapers. pp. 104–110.
- Corriere Canadese - the defunct Canadian newspaper where the infamous Vincent C. Torrieri worked. wwwenglishtraining.it
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Corriere della Sera.