Lompat ke isi

Blood and Sand (film 1922)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Blood and Sand
Poster rilis layar lebar
SutradaraFred Niblo
ProduserFred Niblo (tak disebutkan)
Jesse L. Lasky
SkenarioJune Mathis
Berdasarkan
Novel Blood and Sand karya Vicente Blasco Ibáñez dan drama karya Thomas Cushing
PemeranRudolph Valentino
Lila Lee
Nita Naldi
Rosa Rosanova
Walter Long
SinematograferAlvin Wyckoff
PenyuntingDorothy Arzner (tak disebutkan)
Perusahaan
produksi
DistributorParamount Pictures
Tanggal rilis
  • 05 Agustus 1922 (1922-08-05) (Amerika Serikat)
Durasi80 menit
9 rol (8,110 feet)
NegaraAmerika Serikat
BahasaAntarjudul Inggris
Pendapatan
kotor
$1,250,000 (AS/Kanada)[1]
Blood and Sand

Blood and Sand adalah sebuah film drama bisu Amerika Serikat tahun 1922 yang diproduksi oleh Paramount Pictures, disutradarai oleh Fred Niblo dan dibintangi oleh Rudolph Valentino, Lila Lee dan Nita Naldi. Film tersebut berdasarkan pada novel Spanyol tahun 1909 Sangre y arena (Blood and Sand) karya Vicente Blasco Ibáñez dan versi drama dari buku tersebut karya Thomas Cushing.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]