Mauro Boselli (lahir 22 Mei 1985) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Argentina yang bermain untuk klub León biasa bermain pada posisi penyerang.

Mauro Boselli
Informasi pribadi
Tanggal lahir 22 Mei 1985 (umur 39)
Tempat lahir Buenos Aires, Argentina
Tinggi 1,82 m (5 ft 11 12 in)
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini León
Nomor 17
Karier junior
1999-2003 Boca Juniors
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2003–2008 Boca Juniors 44 (10)
2005–2006Málaga B (pinjaman) 32 (5)
2008–2010 Estudiantes 57 (32)
2010–2013 Wigan Athletic 15 (0)
2011Genoa (pinjaman) 7 (2)
2011–2012Estudiantes (pinjaman) 29 (11)
2013Palermo (pinjaman) 8 (0)
2013– León 64 (36)
Tim nasional
2005 Argentina U-20 5 (1)
2009– Argentina 4 (1)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 22 Maret 2015

Boselli memulai karier juniornya di Boca Juniors kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut dan pindah ke Málaga B dan Estudiantes sebelum pada tahun 2010 bergabung dengan Wigan Athletic.[1][2] Selama di Wigan sempat dipinjamkan ke Genoa dan Estudiantes.

Referensi

sunting
  1. ^ "Latics land Boselli!". Wigan Athletic official website. 29 June 2010. Diakses tanggal 27 October 2010. 
  2. ^ "Mauro Boselli clinches £6.5m Wigan Athletic move". Daily Mail. 29 June 2010. Diakses tanggal 27 October 2010. 

Pranala luar

sunting