Kiss Awards 2020
Kiss Awards 2020 adalah sebuah ajang penghargaan bagi artis Indonesia yang diproduksi oleh Indonesia Entertainmen Produksi dan ditayangkan di Indosiar. Kiss Awards adalah ajang penghargaan pertama di televisi Indonesia yang diselenggarakan selama dua hari.[1] Ada 24 kategori "ter-kiss" bagi selebritis tanah air yang mengukir prestasi dan sensasi di tahun 2020. Acara ini ditayangkan di Indosiar pada 19 dan 20 Desember 2020 pukul 20.00 WIB.[2]
Kiss Awards 2020 | |
---|---|
Tanggal | 19 Desember 202020 Desember 2020 | —
Lokasi | Studio Indosiar, Jakarta |
Negara | Indonesia |
Pembawa acara | |
Penghargaan terbanyak | Lesti Kejora (5) Rizky Billar (4) |
Nominasi terbanyak | Lesti Kejora Rizky Billar (masing-masing 7) |
Pengisi acara
suntingPembawa acara
sunting- Ramzi
- Raffi Ahmad
- Irfan Hakim
- Gilang Dirga (khusus malam pertama)
- Ruben Onsu (khusus malam kedua)
Bintang tamu
sunting- Inul Daratista
- Soimah Pancawati
- Nassar
- Nita Thalia
- Jenita Janet
- Nikita Mirzani
- Lesti Andryani
- Rizky Billar
- Jirayut Afisan
- Tiara Ramadhani
- D'Divo (Reza Zakarya, Gabriel Harvianto, Fildan Rahayu)
- JD Eleven (Ryaas Randa, Hari Putra, Gunawan Muharjan, Ridwan Naibaho, Fauzul Abadi)
- Byoode (Tiara Ramadhani, Meli Nuryani, Rusnia, Aulia, Putri Isnari)
- Abdel Achrian
- Jarwo Kwat
- Tessy
- Tukul Arwana
- Babe Cabiita
- Kiky Saputri
- Alwiansyah
- Hans Hosman
- Tyas Mirasih
- Panji Saputra
- Masayu Anastasia
- Putri Isnari
- Irwan Krisdiyanto
- Pantura Babes
- Maria Vania
- Mama Ella
- Habibi
- Gita Sinaga
- Danu Sofwan
- Meggy Diaz
- Mama Ella
- Roy Kiyoshi
- Barbie Kumalasari
- Kalina Octaranny
- Vicky Prasetyo[3]
Kategori dan nominasi
suntingAda 24 kategori penghargaan dalam ajang ini. Nominasi diumumkan secara berangsur-angsur selama beberapa hari melalui akun Instagram resmi Indosiar mulai 22 November 2020 dan diumumkan secara keseluruhan melalui aplikasi Vidio. Pemilihan melalui sistem voting dapat dilakukan lewat akun Instagram resmi Indosiar di @indosiar dan aplikasi Vidio mulai tanggal 22 November hingga 19 Desember 2020 pukul 15.00 WIB.[2][4][5][6][7][8]
Lesti Andryani dan Rizky Billar adalah artis yang paling banyak dinominasikan dengan masing-masing tujuh nominasi,[6] diikuti oleh Inul Daratista dengan enam nominasi.
Pemenang penghargaan dicetak tebal.[9][9]
Sultan Terkiss
|
Princess Terkiss
|
Penyanyi Dangdut Pria Terkiss
|
Penyanyi Dangdut Wanita Terkiss
|
Pasangan Kiyut Terkiss
|
Netizen Darling Terkiss
|
Aktor Suara Hati Istri Terkiss
|
Aktris Suara Hati Istri Terkiss
|
Selebriti TikTok Terkiss
|
Keluarga Terkiss
|
Host Terkiss
|
Hobi Terkiss
|
Pernikahan Terkiss
|
Selebriti Sensasi Terkiss
|
Hot Mama Terkiss
|
Hot Papa Terkiss
|
Jomblo Terkiss
|
Pendatang Baru Terkiss
|
Penyanyi Pop Wanita Terkiss
|
Penyanyi Pop Pria Terkiss
|
Momen Romantis Terkiss
|
Move On Terkiss
|
Komedian Terkiss
|
Komika Terkiss
|
Referensi
sunting- ^ Ade, Musa (2020-12-18). "KISS Awards 2020, Ajang Penghargaan Pertama yang Digelar Dua Hari Berturut-turut". fimela.com. Diakses tanggal 2023-01-15.
- ^ a b Liputan6.com (2020-12-02). "Ayo Voting Idola Favoritmu di ajang KISS Awards 2020 Lewat Aplikasi Vidio". liputan6.com. Diakses tanggal 2020-12-02.
- ^ "Jadilah Saksi Penghargaan Berkelas Selebriti Indonesia di Kiss Awards 2020 - 19 & 20 Desember 2020 - YouTube". www.youtube.com. Diakses tanggal 2020-12-15.
- ^ "Indosiar di Instagram "Siap-siap untuk dukung para artis idola kalian yang masuk di nominasi #KissAward2020. . . Jangan lupa berikan like untuk para jagoan kamu!"". Instagram. Diakses tanggal 2020-11-23.
- ^ "Kiss Awards 2020: Siap Digelar Selama 2 Hari, Ada Nominasi Untuk Selebriti Tersensasi". LINE TODAY. Diakses tanggal 2020-11-30.
- ^ a b "Leslar Bingung, Lesti Kejora dan Rizky Billar Bersaing, di Kategori Lain Mereka Malah Jadi Pasangan". Tribun Jabar. Diakses tanggal 2020-11-30.
- ^ "Adu Manis Pernikahan Syahrini-Reino, Zaskia Gotik-Sirajuddin Hingga Nikita-Indra di Indosiar". Banjarmasin Post. Diakses tanggal 2020-11-30.
- ^ "Disejajarkan dengan Raffi Ahmad - Nia Ramadhani, Hotman Paris Bilang Begini". suara.com. 2020-11-24. Diakses tanggal 2020-11-30.
- ^ a b Liputan6.com (2020-12-20). "Daftar Pemenang Kiss Awards 2020 di Indosiar Malam Pertama, Sabtu 19 Desember 2020 Malam". liputan6.com. Diakses tanggal 2021-01-13.